Berikut daftar cairan untuk mengatasi wc mampet yang banyak di jual di toko online atau di toko bangunan serta pengalaman yang sudah mencoba dengan cara menangani sendiri dengan obat wc mampet berbentuk cairan ataupun bubuk.
5 cairan untuk wc mampet
- BIOWASTE ialah bakteri pengurai
- TAPON ANTI SUMBAT / MAMPET
- LIANCAR Anti Sumbat Mampet Impor
- JAC Cairan Anti Sumbat WC / Cairan
- Drain force
BIOWASTE SEPTIC TANK adalah bakteri pengurai limbah organik
yang diformulasikan khusus untuk membersihkan dan merawat septic tank dengan cara mengurai tinja, urine, tissue, minyak dan lemak tanpa menimbulkan bau busuk.
Manfaat:
– Menghilangkan bau busuk
– Mencegah dan melancarkan pipa tersumbat
– Mengurai tinja, urine, minyak, lemak dan sisa makanan
– Mengurangi frekuensi sedot tinja
– Mengurai gas beracun yang berbahaya (H2S, Amoniak, Metana)
– Menekan pertumbuhan bakteri patogen (E-Coli, Salmonella)
Dosis dan cara aplikasi :
– Aplikasi di septic tank
– Gunakan 1-2 kali per 6 bulan untuk hasil yang maksimal
– Dosis 100 gr untuk septic tank ukuran 1-2 m3 (kapasitas 3-5 orang)
– Larutkan 100 gr dengan 5-10 liter air
– Aduk rata dan diamkan selama 3-4 jam
– Tuang ke lubang toilet
– Ulangi aplikasi jika masih tercium bau busuk
PERHATIAN
– Hindari penggunaan bahan kimia pembersih secara berlebihan, gunakan pembersih organik yang aman bagi bakteri pengurai dalam septic tank
– Jangan membuang sampah yang tidak mudah terurai ke dalam toilet (kain, pembalut, plastik, popok, rokok dll.)
produk ini mendapat rating 4,8 bintang review dari pembeli yang sudah mencoba obat wc mampet.
TAPON ANTI SUMBAT / MAMPET
2. Bekerja cepat hitungan menit
3. Mengatasi mampet akibat sumbatan makanan , lemak2 dan benda padat dalam waktu sekejap , bahkan untuk kain bisa hancur sehalus abu, pembalut , bangkai ,rambut dll.
4. Untuk atasi mampet pada wastafel, toilet wc, got, dll
5. Tidak sampai merusak pipa pralon (logika nya botol TAPON jg terbuat dari plastik tp tidak rusak)
Saran Penggunaan :
Wastafel : 1 Botol
Kamar Mandi, Cucian Piring : 2 Botol
Closet / WC : 3 Botol
Cara Pengunaan :
– Hati – hati dapat menimbulkan Erosi Panas dan Bau, di sarankan menggunakan Masker dan Sarung Tangan Karet : https://www.tokopedia.com/cahayaabadibgnan/sarung-tangan-karet-sarung-tangan-cuci-piring-latex-kimia
– Jangan digunakan saat obat lain masih tersisa didalam saluran
– Keringkan saluran dari sisa air supaya lebih efektif
– Tunggu kira – kira 15 – 16 menit agar obat bekerja lebih maksimal sehingga saluran kotoran bisa lancar
– Siramlah dengan air yang banyak sehingga saluran menjadi lancar kembali.
3. Merk Jac Informasi :
1. Merk JAC
2. Bekerja cepat hitungan menit
3. Mengatasi mampet akibat sumbatan makanan , lemak2 dan benda padat dalam waktu sekejap , bahkan untuk rambut , sisa sabun, minyak (lemak) , ampas kopi , kertas , kain / benang , pembalut , puntung rokok , serta kerak membandel di dalam saluran pipa PVC & besi.
4. Untuk atasi mampet pada wastafel, toilet wc, bak cuci piring (sink), got, dll
5. Tidak sampai merusak pipa pralon
(Logika nya botol JAC juga terbuat dari plastik tapi tidak rusak)
6. Isi netto 1300 Gram
Cara pakai :
1. Tuangkan perlahan-lahan 1 BOTOL JAC anti sumbat langsung pada saluran.
2. Tunggu 15-20 menit agar obat bekerja lebih maksimal sehingga saluran kotoran bisa lancar
3. Siramlah dengan air yang banyak, sehingga saluran menjadi lancar kembali
4. Apabila saluran belum lancar. Ulangi pemakaian.
CARA PAKAI AGAR LEBIH AMPUH
1. Keringkan saluran dari sisa air apabila memungkinkan
2. Tuangkan PADA MALAM HARI PADA SAAT TIDAK AKAN DIGUNAKAN LAGI SALURANNYA, perlahan-lahan 1 BOTOL JAC anti sumbat langsung pada saluran.
3. Tunggu sampai besok pagi langsung Tuangkan air yang banyak
4. Apabila saluran belum lancar. Ulangi pemakaian.
Penggunaan :
Washtafel : 1 botol
Kloset : 2 botol
Pipa pembuangan : 3 botol
Saluran utama : 5 botol
DIBACA !
** Jika setelah pemakaian cairan anti sumbat pada kloset tapi air malah muncrat ke keluar, maka itu berarti di dalam kloset nya ada yang mampet (harus di sedot) tidak mempan pakai cairan anti sumbat.
**Jika setelah pemakaian cairan anti sumbat pada air tergenang dan air mulai turun tetapi masih tergenang maka itu berarti pemakaian cairan anti sumbat yang masih kurang (harus ditambah lagi cairan anti sumbat nya).
Merk Liancar import ANTI SUMBAT / MAMPET ( Mengatasi Wc Mampet dengan Cepat tanpa Sedot Wc ).
DESKRIPSI :
1. Melarutkan minyak, rambut, buih sabun, produk kertas, dan sampah domestik lainnya dengan mudah.
2. Bekerja cepat hitungan menit
3. Sempurna untuk digunakan pada pipa, toilet, bak cuci piring, bak mandi dan saluran pembuangan utama lainnya.
4. Aman di semua sistem septik.
5. Menggunakan sifat pelarutan densitas tinggi yang melekat pada pipa dan mencairkan penghambat drainase dengan cepat dan lebih baik dari produk lainnya.
6. Penghancuran efektif dengan busa berkepadatan tinggi untuk menghilangkan karat yang membandel, kotoran, noda, rambut, buih sabun di semua sudut saluran secara instan.
7. Tidak sampai merusak pipa pralon (logika nya botol Anti Sumbat jg terbuat dari plastik tp tidak rusak)
Obat Pipa Mampet Merk Drain Force.
Drain force adalah obat mengatasi wc mampet atau pipa mampet sangat bagus . Puntung rokok , tisu, rambut, kertas,lemak ,kerak , pembalut bisa hancur dengan larutan ini .
Ya kira-kira seperti itu dari sumber toko online yang telah kami dapatkan , urutan merk bukan berarti urutan paling atas yang terbaik , itu hanyalah penulisan otomatis dari sitem web. sekian semoga membantu Bapak / Ibu yang lagi pusing mengalami masalah saluran air.
Saluran mampet di Jakarta Barat dengan mesin Listrik rooter spiral. Call 0896-7827-0572
2 thoughts on “5 cairan untuk wc mampet terbukti ampuh”